SamMarie Healthcare Group

SamMarie Healthcare Group

SamMarie on Wheels

sammarie on wheels

SamMarie Berkolaborasi dengan Bee Well dalam Event Kesehatan di Sekolah Mandiri Merdeka Bekasi, 8 Februari 2025 – SamMarie Healthcare Group kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung kesehatan masyarakat, khususnya anak-anak, melalui partisipasinya dalam acara kesehatan yang diselenggarakan oleh Bee Well di…

Tumbuh Kembang Anak

tumbuh kembang anak

Pentingnya dalam Mendukung Perkembangan si Kecil Tumbuh kembang anak adalah proses yang penting dalam kehidupan seorang manusia, di mana setiap tahap pertumbuhan dan perkembangan fisik, mental, serta sosial anak perlu dipantau dengan baik. Orang tua memegang peran vital dalam memastikan…

PCOS dan Kesuburan Wanita

pcos

PCOS menghambat kehamilan? Jangan khawatir, ada solusi alami untuk meningkatkan kesuburan PCOS Polycystic Ovary Syndrome salah satu kondisi yang sering mempengaruhi kesuburan wanita. PCOS adalah gangguan hormon yang menyebabkan pembentukan kista kecil di ovarium dan mengganggu ovulasi. Meskipun PCOS dapat menghambat proses…

Program Hamil Alami

program hamil alami

Program Hamil Tidak Melulu Harus Bayi Tabung Program Hamil Alami  menjadi pilihan yang efektif dan ekonomis bagi banyak pasangan yang mengalami kesulitan memiliki keturunan, karena metode ini ini tidak harus selalu melibatkan metode medis yang kompleks. Berbagai pendekatan alami, seperti pola…

Vaksin HPV Kapan Sebaiknya Diberikan?

vaksin hpv

Pentingnya Perlindungan Sejak Dini dengan Vaksin HPV Vaksin HPV dirancang untuk melindungi anak-anak dan remaja dari infeksi virus HPV, yang merupakan penyebab utama kanker serviks dan beberapa jenis kanker lainnya. Vaksin ini bekerja dengan cara merangsang sistem kekebalan tubuh untuk…

Perawatan Masa Nifas

Perawatan Masa Nifas

Hal yang Perlu Diperhatikan pada Masa Nifas Perawatan Masa Nifas adalah hal penting bagi ibu setelah melahirkan karena Kelahiran bayi adalah momen yang dinantikan setiap ibu. Namun, perjalanan seorang ibu tidak berhenti setelah melahirkan. Masa nifas, periode sekitar 6 minggu…

Cara Periksa Kesehatan Testis

Cara Periksa Kesehatan Testis

5 Langkah Memeriksa Testis untuk Kesuburan Pria Cara Periksa Kesehatan Testis Sendiri di Rumah – Kesehatan testis seringkali luput dari perhatian pria. Padahal, organ reproduksi ini memiliki peran penting dalam kesuburan dan kesehatan seksual. Tahukah Anda bagaimana cara memeriksa kesehatan…

Pentingnya Vitamin A

vitamin a

Pentingnya Vitamin A bagi Pertumbuhan Optimal si Kecil Pentingnya vitamin A di Indonesia, pemerintah secara rutin mengadakan Bulan Vitamin A untuk memastikan anak-anak mendapatkan asupan vitamin A yang cukup. Februari dan Agustus adalah bulan yang ditetapkan untuk pemberian suplemen vitamin…